KEHATI

PHE WMO

Program Kehati

Merawat keanekaragaman hayati di pesisir wilayah operasi?

Pertamina Hulu Energi West Madura Offshore (PHE WMO) dengan visi menjadi perusahaan minyak dan gas kelas dunia, menyadari secara penuh akan pentingnya menjaga dan melestarikan keanekaragaman hayati yang mendukung pembangunan berkelanjutan serta kesejahteraan generasi sekarang dan yang akan datang. 

Kami berkomitmen untuk berperan aktif dalam melindungi dan melestarikan keanekaragaman hayati melalui upaya antara lain sebagai berikut :

  1. Konservasi Mangrove di Taman Pendidikan Mangrove Labuhan & Area Konservasi Mangrove Gresik 
  2. Pemantauan Sumber Daya Biologi Potensial di Taman Pendidikan Mangrove Labuhan, Area Konservasi Mangrove Gresik, dan Biota Offshore 
  3. Konservasi Burung dengan Pengembangan Program Bird Banding dan Natural Pond di Taman Pendidikan Mangrove Labuhan dan Area Konservasi Mangrove Gresik
  4. Konservasi Terumbu Karang Kubah Beton Berongga di Taman Pendidikan Mangrove Labuhan
  5. Penanaman Mangrove dengan Metode Kombesitesa “Kompos Blok Sistem Tetes Air”
  6. Agrosil Vopostura dan Kolam Sentuh.

Program Kehati

JUDULKATEGORIDOKUMEN
Profil & Deskripsi Program KEHATI PHE WMO Program Kehati Unduh

Laporan Status Kehati

JUDULKATEGORIDOKUMEN
Laporan Kehati PHEWMO 2024 Laporan Status Kehati Unduh
Laporan Kehati Tahun 2023 Laporan Status Kehati Unduh

Inovasi Kehati

JUDULKATEGORIDOKUMEN
Laporan Inovasi Kehati 2021 - Penabur Cinta Inovasi Kehati Unduh
Laporan Inovasi Kehati 2022 - Natural Birdbath Pond Inovasi Kehati Unduh
Laporan Inovasi Kehati_Sustainable Village dengan BioEcoEduFarming_2024 Inovasi Kehati Unduh
Laporan Inovasi Kombosintesa 2023 Inovasi Kehati Unduh

Publikasi Kehati

JUDULKATEGORIDOKUMEN
Buku - Jenis-Jenis Burung Di Area Konservasi Mangrove (ISBN, 2017) Publikasi Kehati Unduh
Buku - Penandaan Burung (Bird Banding) Di Area Konservasi Mangrove (ISBN, 2017) Publikasi Kehati Unduh
AIP Conference - Proceeding Desa Sepulu Kabupaten Bangkalan Tahun 2018 Publikasi Kehati Unduh
Buku - Excellent Performance For Sustainable Growth (ISBN, 2018) Publikasi Kehati Unduh
Buku - Sinergi Pengelolaan Lingkungan (ISBN, 2019) Publikasi Kehati Unduh
Journal Biodiversitas-ISSN 1412033X- Desa Sepulu Kabupaten Bangkalan Tahun 2019 Publikasi Kehati Unduh
Buku - Dari Alam Untuk Masyarakat (ISBN, 2020) Publikasi Kehati Unduh
Media-National Geographic - Area Konservasi Mangrove PHE WMO, Tahun 2020 Publikasi Kehati Unduh
Buku - Pengelolaan Lingkungan Yang Unggul (ISBN, 2021) Publikasi Kehati Unduh
Journal Biodiversitas-ISSN 1412033X - Desa Sepulu Kabupaten Bangkalan Tahun 2021 Publikasi Kehati Unduh
Media-Kembangkan Ekonomi, Terumbu Karang di Pesisir Desa Labuhan Bangkalan Disulap Jadi Objek Wisata  - JatimTIMES Publikasi Kehati Unduh
Media-Menilik Buah Manis Konservasi Ekosistem Pantai di Kabupaten Bangkalan - National Geographic Publikasi Kehati Unduh