PHE ONWJ Bukukan 59 Juta Jam Kerja Selamat Sepanjang 2024

  • 16 Apr 2025
JAKARTA - Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) dari Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina, sukses mencatat jam kerja selamat lebih dari 59 juta safe man hours, dengan jumlah total man hours mencapai 10.752.788 man hours

Dukung Ketahanan Energi Nasional, Pertamina EP Tarakan Field Mulai Pengeboran Sumur Eksplorasi SBK Deep-001 di Sembakung Kalimantan Utara

  • 13 Mar 2025
Nunukan, Kalimantan Utara – PT Pertamina EP (PEP) Tarakan Field Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina, akan segera memulai pengeboran sumur migas Sembakung Deep-001 (SBKD-001) di Sembakung, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Pengeboran eksplorasi ini dijadwalkan pada 14 Maret 2025 seb...

Pertamina EP Sangasanga Field Berhasil Meraih PROPER Emas Dua Tahun Berturut-turut

  • 13 Mar 2025
Kutai Kartanegara – PT Pertamina EP (PEP) Sangasanga Field Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina kembali mencetak prestasi gemilang dengan meraih penghargaan PROPER Emas dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) atas kinerja pengelolaan lingkungan yang sangat baik serta prog...

Pertamina EP Sangatta Field Raih PROPER Emas Melalui Inovasi Budidaya Lebah Kelulut Berkelanjutan

  • 13 Mar 2025
Sangatta – PT Pertamina EP (PEP) Sangatta Field Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina, berhasil meraih penghargaan PROPER Emas dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) atas kinerja yang sangat baik dalam aspek pengelolaan lingkungan dan pengembangan masyarakat, berupa Progr...

Komitmen Dukung Swasembada Energi, PHE Sumbang 69% Total Produksi Minyak Nasional

  • 13 Mar 2025
Jakarta, 12 Maret 2025 -- PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus berkomitmen mendukung Program Asta Cita dengan mengedepankan target swasembada energi nasional sebagaimana yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto.

Eksplorasi Pertamina di Perairan Natuna untuk Ketahanan Energi Nasional

  • 13 Mar 2025
KEPULAUAN NATUNA – Proyek eksplorasi di perairan Laut Natuna Utara tengah digarap oleh Pertamina East Natuna, anak perusahaan hulu migas Pertamina. Proyek ini berada dalam pengelolaan Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina, sebagai upaya eksplorasi dalam menambah cadangan migas domestik.

Pertamina EP Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina Raih Tiga Penghargaan Global CSR dan ESG Summit & Awards 2025

  • 13 Mar 2025
HO CHI MINH CITY – Pertamina EP area Jawa bagian Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina barat meraih tiga penghargaan Global CSR & ESG Awards 2025, dalam acara the 17th Annual Global CSR & ESG Summit and Awards 2025 yang digelar di Ho Chi Minh City, Vietnam, pada akhir Februari lalu.

Pertamina Hulu Sanga Sanga Salurkan Bantuan bagi Nelayan dan Pembudidaya Kerang di Muara Badak

  • 13 Mar 2025
Kutai Kartanegara – PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina menyalurkan bantuan bagi masyarakat, khususnya kelompok nelayan dan pembudidaya kerang dara, di Kecamatan Muara Badak, Kutai Kartanegara, yang terdampak kondisi musim hujan dan perairan beberap...

Sambut Ramadan, Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina Berbagi Kebahagiaan

  • 13 Mar 2025
JAKARTA – Pada bulan suci Ramadan yang penuh penuh berkah, Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina, berbagi kebahagiaan dan menghadirkan keceriaan bagi anak-anak yatim dengan memberikan bantuan mencakup dana serta paket sembako untuk memenuhi kebutuhan mereka.

Pertamina EP Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina Bantu Korban Banjir Bekasi

  • 13 Mar 2025
BEKASI – Pertamina EP bergerak cepat menyalurkan bantuan bagi 720 kepala keluarga yang terdampak bencana banjir di Kabupaten Bekasi, Rabu (05/03/2025). Bantuan berupa bahan makanan, makanan siap konsumsi, air mineral dan pengganti selimut diberikan langsung kepada korban yang tersebar di enam desa t...