PHR Raih Indonesia Best Business Transformation Award 2024

  • 07 Nov 2024
Jakarta – PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) meraih penghargaan “Indonesia Best Business Transformation 2024” (IBBT) dari Majalah SWA yang diserahkan pada Kamis

Pertamina EP Poleng Field tanam 11.100 Pohon di Kebun Raya Mangrove Lembung Paseser

  • 07 Nov 2024
Bangkalan - Pertamina EP Poleng Field, bagian dari Zona 11 Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina berinisiatif dalam mengembalikan kelestarian lingkungan pesisir melalui Program Penghijauan

Pertamina EP Cepu Dukung Petani Sekitar Wilayah Operasi Penuhi Kebutuhan Pupuk Secara Mandiri

  • 07 Nov 2024
Bojonegoro - Mendapatkan pupuk bukanlah perkara mudah bagi sebagian petani, termasuk para petani yang tergabung dalam Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH) Rimba Tani di wilayah KPH Bojonegoro. Karena beberapa regulasi, mereka tidak mendapatkan jatah pupuk bersubsidi. Sementara itu, penggunaan pupuk ...

Pertamina Drilling Terus Mendukung Ketahanan Energi Nasional

  • 07 Nov 2024
Morowali - PT Pertamina Drilling Services Indonesia (Pertamina Drilling), salah satu anak usaha PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku Subholding Upstream Pertamina, kembali berhasil mendukung PHE dalam mencari sumber minyak dan gas untuk mendukung ketahanan energi nasional.

Komitmen Kuat Terhadap Kinerja Keberlanjutan, Regional Indonesia Timur Raih 5 Penghargaan Keselamatan Kerja

  • 07 Nov 2024
Jakarta – Komitmen kuat dalam Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina dalam mewujudkan komitmen kinerja keberlanjutan dalam aspek keselamatan kerja mendapatkan 5 ( lima ) Penghargaan Keselamatan Minyak dan Gas Bumi (Migas) tahun 2024

Forum Improvement & Innovation Award 2024, Komitmen Regional Jawa Dukung Keberlanjutan dan Inovasi Hulu Migas

  • 07 Nov 2024
Surabaya - Forum Improvement & Innovation Award (IIA) 2024 Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina mulai bergulir. Rangkaian kegiatan dimulai dengan diskusi bersama yang berlangsung Senin (7/10/2024) di Auditorium Research Center, Kampus ITS, Surabaya.

Dorong Peningkatan Kesejahteraan Petani di Sekitar Wilayah Perusahaan, Pertamina EP Cepu Field Gelar Pelatihan Pertanian Organik di Kabupaten Blora

  • 07 Nov 2024
Blora - Pertamina EP Cepu Field Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina, mendorong peningkatan kesejahteraan petani di sekitar wilayah operasi perusahaan dengan menggelar pelatihan pertanian organik di Desa Sumber, Kecamatan Kradenan, Kabupaten Blora.

Desa Wisata Pela Binaan PT Pertamina Hulu Mahakam Menangkan Apresiasi Prestasi Desa Wisata Indonesia Pada Wonderful Indonesia Outlook 2024/2025

  • 07 Nov 2024
Jakarta – Desa Wisata Pela, binaan program pengembangan masyarakat atau CSR PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina berhasil memenangkan Apresiasi Prestasi Desa Wisata Indonesia pada acara Apresiasi Wonderful Indonesia Impact dan peluncuran buku panduan wis...

Badak LNG Raih 5 Penghargaan di Ajang IQSA 2024 untuk Komitmen SHEQ yang Kuat

  • 07 Nov 2024
Jakarta - Badak LNG mengukir prestasi gemilang dengan meraih penghargaan bergengsi di ajang Indonesia QHSE Sustainability For Business Award 2024 (IQSA 2024). Diselenggarakan oleh Majalah Business Asia Indonesia bersama Forum QHSE BUMN Konstruksi, pada Jumat (4/10/2024).

Badak Liar Mati di Tengah Laut, PHE ONWJ Evakuasi Nelayan

  • 07 Nov 2024
KARAWANG – Kru Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) Regional Jawa terlibat dalam misi penyelamatan 10 awak kapal nelayan yang terjebak sekitar 11 kilometer dari pesisir Pantai Utara Jawa, Sabtu (28/9/2024).