HUT ke-79 RI: Elnusa Siap Berkontribusi Lebih Besar untuk Ketahanan Energi Nasional

  • 23 Sep 2024
Jakarta – PT Elnusa Tbk (ELNUSA, IDX: ELSA) Anak Usaha PT Pertamina Hulu Energi (PHE) yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina, menggelar upacara hari kemerdekaan dalam rangka memperingati HUT ke-79 Republik Indonesia yang dilaksanakan di Graha Elnusa pada (17/08).

Bakti PHE Untuk Mendukung Kedaulatan dan Ketahanan Energi Nasional

  • 23 Sep 2024
JAKARTA - PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus membuktikan kinerja cemerlang hingga saat ini. Sepanjang Januari hingga Juni 2024, PHE mencatatkan produksi migas sebesar 1,05 juta BOEPD (barel setara minyak per hari) dengan rincian produksi minyak sebesar 556 rib...

Operational Excellence, Kontribusi Nyata Pertamina Drilling pada Pengeboran Banyu Urip Infill Clastic

  • 23 Sep 2024
Bojonegoro - Operational Excellence, kunci sukses Rig PDSI#40.3/DS1500-E milik salah satu anak usaha PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku Subholding Upstream Pertamina, PT Pertamina Drilling Services Indonesia (Pertamina Drilling)

Sukowati Sukses Turunkan Emisi dan Naikkan Produksi

  • 23 Sep 2024
Bojonegoro – Upaya penurunan emisi gas rumah kaca dan kenaikan produksi dalam operasi hulu migas di Pertamina menunjukkan perkembangan yang menggembirakan. Pertamina EP Sukowati Field, bagian dari Zona 11 Regional Indonesia Timur, Subholding Upstream Pertamina mencatat rangkaian kesuksesan dalam fas...

Inovasi PEP Sukowati Field Efektifkan Operasi Secara Ramah Lingkungan

  • 23 Sep 2024
Tuban – PEP Sukowati Field Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina, melahirkan inovasi untuk mengatasi risiko operasi hulu migas akibat unplanned shutdown (risiko terhentinya sebagian atau seluruh operasi secara tidak terencana) power plant CPA dengan inovasi TerSADown (Filter Scrubbe...

PHR Raih Penghargaan Best Innovation di SCM Summit 2024

  • 23 Sep 2024
Jakarta --- PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) meraih penghargaan bergengsi “The Best Innovation in Material Inventory Optimization” dalam ajang IOG SCM and National Capacity Summit 2024 di Jakarta Convention Center

PHR Bor Sumur Pengembangan di Struktur Benuang dengan hasil 1.093% dari Target setara 2.858 BOEPD

  • 23 Sep 2024
SUMATERA SELATAN – PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Regional Sumatera Zona 4 Subholding Upstream Pertamina, berhasil meningkatkan produksi migas dari pengeboran sumur pengembangan BENUANG (BNG)-59

Lifting Terakhir dari Arco Ardjuna, Kapal Penampung Minyak Mentah PHE ONWJ

  • 23 Sep 2024
JAKARTA - Floating Storage and Offloading (FSO) Arco Ardjuna, kapal penampung produksi minyak mentah milik Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) Regional Jawa Subholding Upstream Pertamina, mengakhiri masa baktinya pada Rabu (14/8/2024)

Menteri ESDM Kunjungi Badak LNG, Bahas Reaktivasi Kilang

  • 23 Sep 2024
Bontang – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif, melakukan kunjungan kerja ke salah satu anak perusahaan PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina, Badak LNG, untuk membahas rencana strategis reaktivasi kilang dengan ditemukannnya sumber gas baru dari...

Badak LNG Raih Penghargaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dari Gubernur Kalimantan Timur

  • 23 Sep 2024
Bontang - Prestasi bergengsi kembali ditorehkan perusahaan pengolah gas alam menjadi gas alam cair Badak LNG, salah satu anak usaha PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina. Kali ini, Badak LNG meraih dua penghargaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dari Gubernur Kali...